Dapat Meningkatkan Sistem Imun Hingga Menurunkan Kolestrol, Simak 5 Khasiat Buah Cempedak Untuk Kesehatan

KENDARINEWS.COM – Buah cempedak merupakan buah tropis yang mirip dengan nangka, namun memiliki rasa yang lebih manis dan aroma yang khas.

Buah cempedak sering dikonsumsi langsung atau diolah menjadi berbagai makanan lezat. Tak hanya soal rasa yang khas, berikut adalah lima khasiat buah cempedak untuk kesehatan yang masih jarang diketahui dilansir dari Healthline, Senin (29/7).

1. Menjaga Kesehatan Tubuh dari Dalam

Buah cempedak mengandung antioksidan seperti vitamin C dan beta-karoten yang tinggi.

Antioksidan ini membantu melawan radikal bebas dalam tubuh, yang bisa menyebabkan kerusakan sel dan memicu berbagai penyakit kronis. Mengonsumsi buah cempedak bisa membantu menjaga kesehatan tubuh dari dalam.

Tinggalkan Balasan