MK Tolak Gugatan Pilkada 2024 Sejumlah Daerah di Sultra, Nih Daftarnya

Kendarinews.com – Mahkamah Konstitusi (MK) resmi menolak lima permohonan perkara sengketa Pemilihan Kepala Daerah (Pilkada) 2024 yang diajukan oleh sejumlah kabupaten/kota di Sulawesi Tenggara (Sultra). Putusan ini dikeluarkan MK Selasa, (4/2/2025), dalam sidang yang berlangsung sepanjang sore hingga petang.

Berikut daftar perkara yang ditolak Mahkamah Konstitusi (MK) :

Kota Baubau

Perkara Nomor: 27

Waktu Putusan: 4 Februari 2025, pukul 15.11 WIB

Amar Putusan: Permohonan pemohon tidak dapat diterima

Kabupaten Wakatobi

Perkara Nomor: 61

Waktu Putusan: 4 Februari 2025, pukul 15.55 WIB

Amar Putusan: Permohonan pemohon tidak dapat diterima

Kabupaten Konawe Selatan

Perkara Nomor: 76

Waktu Putusan: 4 Februari 2025, pukul 16.34 WIB

Amar Putusan: Permohonan pemohon tidak dapat diterima

Kabupaten Muna

Perkara Nomor: 84

Waktu Putusan: 4 Februari 2025, pukul 16.41 WIB

Amar Putusan: Permohonan pemohon tidak dapat diterima

Kabupaten Kolaka Utara

Perkara Nomor: 153

Waktu Putusan: 4 Februari 2025, pukul 17.26 WIB

Amar Putusan: Permohonan pemohon tidak dapat diterima

(*)

Tinggalkan Balasan